Salam blogger. Karena terinspirasi oleh temen ku yang pengen banget punya badan tinggi. Dan kini ada sedikit tips dari pengalaman dan kata orang-orang yang bisa aku postingan untuk sobat semua
Yang perlu di perhatikan setiap laki-laki dan perempuan memiliki batas masa pertumbuhan yang berbeda. Untuk laki-laki sampai 21 tahun sedangkan perempuan 20 tahun. Berikut tips-tips agar badan tumbuh tinggi.
1.Minum minuman berkalsium tinggi. Pada umumnya susu. Biasakan minum susu 3 kali sehari dan ada yang bilang lebih baik minum susu vanila daripada cokelat.
2.Untuk makanan pastikan memakan makanan yang bergizi untuk tubuh kita. Berarti kurangi junk food atau jajan sembarangan.
3.Biasakan untuk senam pagi atau menggerakan bagian kaki dan tangan. Dan bisa juga dengan cara melakukan olah raga yang merangsang pertumbuhan. Seperti bola basket dan lompat tali.
4.Jangan biasakan tidak tidur. Karena tidur itulah waktu untuk tubuh kita tumbuh. Tidur yang teratur membuat tubuh kita cepat untuk tumbuh.
5.Sebagai tambahan minum suplemen jika perlu. Saya tidak menyarankan untuk meninum suplemen. Tetapi banyak yang bilang suplemen berhasil merangsang pertumbuhan kita. Menurut saya jika anda ingin menkonsumsi suplemen. Pastikan dan yakinkan itu aman untuk tubuh anda. Karena sehat itu alami. Jangan terlalu banyak mengkonsumsi yang tidak alami karena bisa berdampak buruk bagi tubuh kita.
Kayaknya cukup itu yang bisa saya sampaikan di postingan kali ini. thank dan cory jika sesuatu yang kurang. Saran, tambahan, dan kritik silakan tulis di komentar. Thank sobat :)
8 komentar:
Wah....aku udah tinggi ni ga., tapi kalau gemukin badan itu tipsnya gimana kalau agan tau...hehe
ehehee . , kalo biar gemuk tp sehat gmn caranya yah?
btw thanks infonya :)
kayag nya ada beberapa tips gan
secepetnya dah ane posting
thank ya :)
Good night, check it and free service. :)
bagus..bagus..
tp lbih bgs lg kalo ditambah otaknya jg encer
Resep Bubur biar Otak Encer
hehe
Wahh Tips yang bagus nihh ...
ijin nyoba sob Mudahan bisa berhasil
What youre saying is completely true. I know that everybody must say the same thing, but I just
think that you put it in a way that everyone can understand.
very nice:)
Post a Comment